Berita terkini

Rangkap Jabatan Kepala Dinkes Bogor Dipertanyakan, GARUDA KPPRI Singgung Konflik Kepentingan

Bogor, Parttimenews.com — Gerakan Advokat Rakyat Untuk Demokrasi (GARUDA) KPPRI Bogor mempertanyakan dasar regulasi yang sah terkait dugaan rangkap jabatan yang dilakukan oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bogor yang sempat merangkap jabatan sebagai Direktur Utama RSUD Ciawi.         GARUDA KPPRI Bogor menilai perlu adanya kejelasan hukum dan transparansi publik mengenai apakah rangkap […]

Rangkap Jabatan Kepala Dinkes Bogor Dipertanyakan, GARUDA KPPRI Singgung Konflik Kepentingan Read More »

Isu Dugaan Pungli Mencuat di Kios UMKM Taman Kota Sepatan, RW Bantah Ada Instruksi Sewa

Tangerang, Parttimenews.com – Pembangunan Taman Kota Kecamatan Sepatan yang dilengkapi dengan fasilitas kios UMKM kini menjadi sorotan. Fasilitas yang seharusnya bertujuan untuk pemberdayaan ekonomi masyarakat lokal, diduga beralih fungsi menjadi sumber pungutan liar (pungli) oleh oknum RT dan RW di wilayah Kelurahan Sepatan, Rabu (07/01/2026). Taman Kota Sepatan beserta deretan kios di dalamnya dibangun menggunakan

Isu Dugaan Pungli Mencuat di Kios UMKM Taman Kota Sepatan, RW Bantah Ada Instruksi Sewa Read More »

Tak Ada Alasan Putus Sekolah, PKBM Bina Generasi Buka Akses Pendidikan Kesetaraan

Tangerang, Parttimenews.com — Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Bina Generasi resmi membuka Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) Tahun Ajaran 2026/2027. Program ini ditujukan bagi masyarakat yang ingin melanjutkan pendidikan melalui jalur sekolah kesetaraan, khususnya bagi anak putus sekolah dengan usia maksimal 21 tahun yang dapat mengikuti program secara gratis. PKBM Bina Generasi menyediakan Program Kesetaraan

Tak Ada Alasan Putus Sekolah, PKBM Bina Generasi Buka Akses Pendidikan Kesetaraan Read More »

Bau Menyengat Diduga Picu Gangguan Kesehatan, Warga Parung Panjang Protes PT Biosfer

Kabupaten Bogor, Parttimenews.com — Selasa, 06 Januari 2026 Puluhan warga RT 02 RW 03 Kampung Lumpang, Desa Lumpang, Kecamatan Parung Panjang, Kabupaten Bogor, menggelar aksi demonstrasi di depan gerbang PT Biosfer, Selasa (6/1/2026). Aksi ini merupakan bentuk protes atas aktivitas pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) yang diduga menimbulkan bau menyengat serta berdampak pada

Bau Menyengat Diduga Picu Gangguan Kesehatan, Warga Parung Panjang Protes PT Biosfer Read More »

Pemkab Tangerang Dorong Pencegahan Stunting Lewat Grebeg Posyandu di Kecamatan Sukamulya

Tangerang, Parttimenews.com — Pemerintah Kecamatan Sukamulya melaksanakan kegiatan Grebeg Posyandu secara bergilir di enam lokasi sejak 5 hingga 13 Januari 2026. Program ini menjadi bagian dari upaya serius pemerintah kecamatan dalam menekan angka stunting sekaligus meningkatkan derajat kesehatan balita. Kegiatan yang menyasar sekitar 500 balita tersebut mendapat sambutan luar biasa dari masyarakat, khususnya di Desa

Pemkab Tangerang Dorong Pencegahan Stunting Lewat Grebeg Posyandu di Kecamatan Sukamulya Read More »

Mahasiswa Kritik Politik Anggaran, GMNI Nilai APBD Belum Berpihak pada Rakyat

Tangerang, Parttimenews.com — Dewan Pimpinan Cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (DPC GMNI) Kabupaten Tangerang menginisiasi forum diskusi publik untuk mengkaji postur Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Tangerang. Forum diskusi tersebut dilaksanakan pada Minggu, 04 Januari 2026, dengan mengangkat tema kritis mengenai peran APBD sebagai instrumen keadilan sosial di tengah dinamika politik lokal. Diskusi

Mahasiswa Kritik Politik Anggaran, GMNI Nilai APBD Belum Berpihak pada Rakyat Read More »

Pisah Sambut Kapolsek Tenjo, Iptu Agripinus, S.H. Digantikan Iptu Hendrik Hartono, S.H., M.H.

Tenjo, Parttimenews.com – Polsek Tenjo Polres Bogor melaksanakan kegiatan pisah sambut jabatan Kapolsek Tenjo pada Senin (05/01/2026) di Mapolsek Tenjo. Pejabat lama IPTU Agripinus Motani Zalukhu, S.H. menyerahkan tugas kepada pejabat baru IPTU Hendrik Hartono, S.H., M.H. Acara dihadiri jajaran anggota Polsek Tenjo, perwakilan unsur terkait, serta beberapa tokoh organisasi profesi polisi dan masyarakat, antara

Pisah Sambut Kapolsek Tenjo, Iptu Agripinus, S.H. Digantikan Iptu Hendrik Hartono, S.H., M.H. Read More »

GARUDA KPPRI BOGOR MENDESAK DINAS KESEHATAN KABUPATEN BOGOR

Bogor, Parttimenews.com – Desakan agar Dinas Kesehatan  Kabupaten Bogor menyampaikan permohonan maaf secara terbuka kepada masyarakat mencuat menyusul insiden “air mata warga” dalam kegiatan peresmian Klinik Utama Rawat Inap Parung . Insiden tersebut dinilai mencederai rasa kemanusiaan dan memperlihatkan minimnya empati penyelenggara kegiatan terhadap masyarakat. Salah satu desakan keras datang dari Ketua Garuda KPPRI Kabupaten

GARUDA KPPRI BOGOR MENDESAK DINAS KESEHATAN KABUPATEN BOGOR Read More »

DISNAKER Kabupaten Bogor Membiarkan Pengusaha Nakal Berkeliaran

Bogor, Parttimenews.com – Pimpinan Cabang (PC) Garuda KPPRI Bogor melontarkan serangan politik terbuka terhadap Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kabupaten Bogor yang dituding secara sadar membiarkan pelanggaran hukum ketenagakerjaan terjadi di wilayahnya. Disnaker bahkan dinilai telah kehilangan legitimasi moral dan hukum sebagai institusi negara pelindung buruh. Skandal ini mencuat setelah terungkap fakta di lapangan bahwa buruh PT

DISNAKER Kabupaten Bogor Membiarkan Pengusaha Nakal Berkeliaran Read More »

Pimpinan Perusahaan dan Segenap Redaksi Sampaikan Ucapan Selamat kepada Kaperwil Jatim

Tangerang, Parttimenews.com — Pimpinan Perusahaan PT Media Garuda Siber bersama segenap redaksi menyampaikan ucapan selamat kepada Eko, S.H., selaku Kepala Perwakilan Wilayah (Kaperwil) Jawa Timur. (05/01/25) Ucapan tersebut disampaikan sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi, loyalitas, serta kontribusi yang telah diberikan Eko, S.H. dalam menjalankan tugas dan tanggung jawabnya sebagai Kaperwil Jawa Timur. Pimpinan Perusahaan Yudianto,

Pimpinan Perusahaan dan Segenap Redaksi Sampaikan Ucapan Selamat kepada Kaperwil Jatim Read More »