Pendidikan

BPAN DPD Banten Kritik Pengalihan Laporan Darurat Sekolah Rawan Roboh di Pandeglang

Pandeglang, Parttimenews.com — Aliansi Indonesia Badan Peneliti Aset Negara (BPAN) Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Provinsi Banten menyoroti respons aparatur Pemerintah Kabupaten Pandeglang terkait laporan kondisi darurat bangunan sekolah yang dinilai membahayakan keselamatan peserta didik. Sorotan ini muncul setelah BPAN DPD Banten menerima dan menelaah bukti percakapan WhatsApp antara pelapor dengan staf Asisten Daerah (Asda) Bupati […]

BPAN DPD Banten Kritik Pengalihan Laporan Darurat Sekolah Rawan Roboh di Pandeglang Read More »

Darurat Keselamatan Siswa, AKPERSI DPD Banten Minta Gubernur dan Bupati Turun Langsung

Pandeglang, Banten. Parttimenews.com — AKPERSI DPD Banten mendesak Gubernur Banten dan Bupati Pandeglang untuk segera mengambil langkah nyata terkait kondisi gedung Madrasah Ibtidaiyah (MI) Babunnajah, Kecamatan Sobang, Kabupaten Pandeglang, yang dinilai membahayakan keselamatan siswa. Desakan tersebut disampaikan langsung oleh Ketua AKPERSI DPD Banten, Yudianto, C.BJ., CILJ., yang menilai persoalan ini tidak bisa ditunda atau diselesaikan

Darurat Keselamatan Siswa, AKPERSI DPD Banten Minta Gubernur dan Bupati Turun Langsung Read More »

Antusiasme Tinggi, 14.582 Siswa Ikuti Seleksi Angkatan Kedua SMA Kemala Taruna Bhayangkara

Jakarta, Parttimenews.com — Sebanyak 14.582 pelajar dari seluruh Indonesia mengikuti seleksi penerimaan Angkatan Kedua SMA Kemala Taruna Bhayangkara, sekolah unggulan berasrama yang diinisiasi oleh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) bekerja sama dengan Yayasan Pendidikan Kader Bangsa Indonesia (YPKBI). Seleksi dilakukan secara berjenjang melalui Polda di daerah dengan menyaring 20 persen nilai tertinggi, sebelum 400 peserta

Antusiasme Tinggi, 14.582 Siswa Ikuti Seleksi Angkatan Kedua SMA Kemala Taruna Bhayangkara Read More »

Atap Bocor hingga Struktur Rawan, BPAN Peringatkan Ancaman Nyata Keselamatan Siswa di Pandeglang

Pandeglang, Banten. Parttimenews.com — Aliansi Indonesia – Badan Peneliti Aset Negara (BPAN) DPD Provinsi Banten secara resmi telah melayangkan Nota Desakan Darurat Kemanusiaan terkait keselamatan anak-anak di sekolah aktif pada 8 Januari 2026.    Surat tersebut diantar langsung oleh Adi Prasetyo, selaku KDV Investigasi, bersama Nursidik Badawi, Ketua DPD Aliansi Indonesia Provinsi Banten, sebagai bentuk

Atap Bocor hingga Struktur Rawan, BPAN Peringatkan Ancaman Nyata Keselamatan Siswa di Pandeglang Read More »

Institut Rakeyan Santang Karawang Bekali Dosen Strategi Pengajuan Lektor Kepala

Karawang, Parttimenews.com — Institut Rakeyan Santang Karawang terus menunjukkan komitmennya dalam pengembangan karier dan peningkatan profesionalisme dosen. Komitmen tersebut diwujudkan melalui Workshop Penyusunan Syarat Pengajuan Lektor Kepala yang digelar pada Rabu, 6 Januari 2026, bertempat di lingkungan kampus Institut Rakeyan Santang Karawang.   Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Wakil Rektor I Bidang Akademik, Dr.

Institut Rakeyan Santang Karawang Bekali Dosen Strategi Pengajuan Lektor Kepala Read More »

Keselamatan Anak Terancam, BPAN Banten Ingatkan Negara Tak Boleh Diam

Pandeglang, Banten. Parttimenews.com — Aliansi Indonesia – Badan Peneliti Aset Negara (BPAN) DPD Provinsi Banten dalam waktu dekat akan melayangkan Nota Desakan Darurat Kemanusiaan kepada pemerintah kabupaten dan provinsi. Nota tersebut menyusul temuan kondisi gedung sekolah aktif yang dinilai membahayakan keselamatan dan martabat anak-anak, khususnya di Madrasah Ibtidaiyah (MI) Babunnajah, Kecamatan Sobang, Kabupaten Pandeglang.  

Keselamatan Anak Terancam, BPAN Banten Ingatkan Negara Tak Boleh Diam Read More »

Tak Ada Alasan Putus Sekolah, PKBM Bina Generasi Buka Akses Pendidikan Kesetaraan

Tangerang, Parttimenews.com — Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Bina Generasi resmi membuka Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) Tahun Ajaran 2026/2027. Program ini ditujukan bagi masyarakat yang ingin melanjutkan pendidikan melalui jalur sekolah kesetaraan, khususnya bagi anak putus sekolah dengan usia maksimal 21 tahun yang dapat mengikuti program secara gratis. PKBM Bina Generasi menyediakan Program Kesetaraan

Tak Ada Alasan Putus Sekolah, PKBM Bina Generasi Buka Akses Pendidikan Kesetaraan Read More »

Mahasiswa Kritik Politik Anggaran, GMNI Nilai APBD Belum Berpihak pada Rakyat

Tangerang, Parttimenews.com — Dewan Pimpinan Cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (DPC GMNI) Kabupaten Tangerang menginisiasi forum diskusi publik untuk mengkaji postur Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Tangerang. Forum diskusi tersebut dilaksanakan pada Minggu, 04 Januari 2026, dengan mengangkat tema kritis mengenai peran APBD sebagai instrumen keadilan sosial di tengah dinamika politik lokal. Diskusi

Mahasiswa Kritik Politik Anggaran, GMNI Nilai APBD Belum Berpihak pada Rakyat Read More »

Pesantren Mathlabul Qur’an Cigudeg Bogor, Wakili Indonesia di MTQ Internasional Qatar 2026

Bogor, Parttimenews.com – Kabar membanggakan datang dari Kabupaten Bogor. Pimpinan Pondok Pesantren Mathlabul Qur’an, Kiki Herdiansyah, akan mewakili Indonesia dalam ajang Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Internasional yang akan diselenggarakan di Qatar pada 31 Januari hingga 5 Januari 2026. Pondok Pesantren Mathlabul Qur’an yang dipimpin Kiki Herdiansyah beralamat di Kampung Kebon Kalapa, Desa Sukaraksa, Kecamatan

Pesantren Mathlabul Qur’an Cigudeg Bogor, Wakili Indonesia di MTQ Internasional Qatar 2026 Read More »

Fakultas Ekonomi Islam IMHS Gelar Kuliah Tamu Outlook Ekonomi 2026

Subang, Parttimenews.com — Fakultas Ekonomi Islam Institut Miftahul Huda Subang (IMHS) menggelar Kuliah Tamu bertajuk “Outlook Ekonomi 2026: Peran dan Posisi Ekonomi Syariah dalam Pembangunan Ekonomi Nasional”. Kegiatan ini diselenggarakan oleh Divisi Media dan Informasi HMPS Ekonomi Syariah dan dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting, Sabtu (27/12/2025). Kuliah tamu ini menghadirkan sejumlah akademisi di bidang

Fakultas Ekonomi Islam IMHS Gelar Kuliah Tamu Outlook Ekonomi 2026 Read More »